Harga Mesin Jahit Singer Terbaru - Tipe Laris

HARGA MESIN JAHIT SINGER - Mesin jahit untuk saat ini memang ada banyak sekali macamnya. Mulai dari tipe tertentu serta berbagai merek pastinya menjadikan harga dari mesin jahit itu sendiri menjadi beraneka ragam.

Berbeda dengan mesin jahit jaman dahulu yang masih menggunakan tenaga kaki untuk bisa menggerakkannya, saat ini mesin jahit telah menggunakan tenaga listrik yang pada kenyataannya lebih efektif dan juga efisien untuk menyelesaikan pekerjaan menjahit. Oleh karena itulah mesin jahit dengan tenaga listrik ini menjadi pilihan utama oleh para penjahit. Adapun mesin jahit yang sangat terkenal yakni mesin jahit singer yang mana mesin tersebut terdiri dari mesin jahit obras, mesin jahit biasa, mesin jahit make-up dan masih banyak jenis mesin jahit lainnya.

Di tengah ketatnya persaingan merek yang ada, memang ada banyak sekali merek mesin jahit yang beredar di pasaran, akan tetapi untuk mesin jahit singer ini adalah mesin jahit portable yang ukurannya terbilang mini dan bisa digunakan untuk keperluan menjahit ibu rumah tangga. Sekarang ini mesin jahit singer ini juga diperuntukkan untuk bisa melakukan pola jahitan yang sangat beragam dan bentuk jahitan yang lebih variatif seperti bentuk jahit lurus, zig zag, bordir maupun semi obras.

Jadi dengan perkembangan teknologi sekarang ini mesin jahit singer juga terus mengalami perkembangan serta semakin banyak klasifikasinya. Misalnya saja seperti Classic, Curvy, Brilliance, Simple, Quantum dan Stylish. Dari semua itu pastinya sangat memudahkan dan bisa membuat nyaman pengguna ketika menggunakannya.
harga mesin jahit singer dan tipe

Berikut ini kita akan membahas mengenai harga dari mesin jahit singer :

•    Tipe 8280 , ini merupakan salah satu tipe dari mesin jahit singer yang mampu melakukan delapan macam pola jahitan. Di samping itu mesin jahit tipe 8280 juga menawarkan beberapa keunggulan seperti bisa membuat lubang kancing otomatis, terdaapt tombol maju mundur dan lain-lain. Untuk harganya dibanderol sekitar Rp. 1.650.000.

•    Tipe 974 Harga Rp. 2.200.000
•    Tipe 2250 Harga Rp. 1.850.000
•    Tipe 2259 Harga RP. 2.250.000
•    Tipe 2273 Harga Rp. 2.450.000
•    Tipe 2662 harga Rp. 2.750.000

Sementara itu ada pula mesin jahit singer untuk tipe simpel, meskipun demikian mesin ini dapat kita gunakan untuk keperluan menjahit pada umumnya, adapun harganya seperti berikut ini :

•    Tipe 3232 Harga Rp.2.350.000
•    Tipe 3223 Harga Rp.2.100.000 
•    Tipe 3223 Harga Rp.2.200.000
•    Tipe 3229 Harga Rp.2.200.000

 Untuk tipe mesin jahit singer dengan spesifikasi yang lebih tinggi memang ada beberapa macam jenisnya dan dibanderol dengan harga yang lebih tinggi seperti berikut :

•    Tipe 14SH754 Harga Rp 2.800.000
•    Tipe 7469Q Harga Rp 3.800.000
•    Tipe HD 4411 (HEAVY DUTY) Harga Rp 2.350.000
•    Tipe HD 4423 (HEAVY DUTY) Harga Rp 2.600.000
•    Tipe XL 400 (FUTURA) Harga Rp 12.500.000
•    Tipe 7465 CONFIDENCE Harga Rp 2.950.000
•    Tipe 7467 CONFIDENCE Harga Rp 3.150.000
•    Tipe 7469Q Harga Rp 3.900.000
•    Tipe CURVY 8770 Harga Rp 4.600.000
•    Tipe 6180 BRILLIANCE Harga Rp 3.300.000
•    Tipe 6160 BRILLIANCE harga Rp 2.950.000
•    Tipe 6199 BRILLIANCE Harga Rp 3.850.000
•    Tipe 9100 (QUANTUM STYLIST) harga Rp 4.500.000

Jadi untuk tipe lain yang lebih tinggi tersebut spesifikasinya juga sangat beragam. Contohnya saja untuk mesin jahit tipe 14SH754 tersebut mempunyai keunggulan obras 3.4 benang yang bagus digunakan untuk pinggiran kain pada kerudung, sementara untuk tipe XL 400 meskipun harganya terbilang sangat mahal, tapi semua spesifikasi telah ada di sana sehingga bisa dikatakan mesin jahit All in One. Baca juga : Daftar Harga Handphone Baru dan Harga Mesin Fotocopy Canon Aneka Type

0 komentar:

Post a Comment

◄ Newer PostOlder Post ►